RANAH DAERAH, BANDAR LAMPUNG —Ketua lll Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Bandarlampung Hadiri Kegiatan Konsultasi Publik Di Aula Semergou pada Senin (11/12/2023).
Ketua komisi lll DPRD kota Bandarlampung menghadiri kegiatan acara konsltasi publik penyusunan rancangan awal rencana pembangunan jangka panjang daerah (RPJPD) kota Bandarlampung tahun 2025-2045 yang diselenggarakan oleh pemerintah kota Bandarlampung.
Pada kegiatan acara konsultasi publik penyusunan rancangan pembangunan jangka panjang tersebut dipimpin langsung walikota Bandarlampung Hj.Eva Dwiana dan dihadiri forkopimda beserta jajaran (*)
Komentar