Bandar Lampung, RD – KPU Lampung Selatan telah menyelesaikan rekapitulasi perolehan suara hasil Pemilu 2019. Anggota DPRD Lampung dari kabupaten ini, Dapil Lampung 2, ada 10 kursi. Berdasarkan hasil penghitungan suara (real count) dari seluruh TPS di Kabupaten Lampung Selatan, PDIP berhasil meraih tiga kursi. Tujuh kursi lainnya dibagi masing-masing untuk Golkar, Gerindra, PKS, Nasdem, PAN, PKB, dan Demokrat.
Tony Eka Candra mendapat suara sebanyak 24.159. Sementara. [hms]
Berikut hasil perolehan suara partai dan caleg DPRD Lampung dari Dapil 2, Lampung Selatan.
- PKB 45.990 suara mendudukkan Okta Rijaya dengan 6.269 suara.
2. Partai Gerindra 53.644 suara mendudukkan Fahrurrozi dengan 19.466 suara .
3. PDIP 114.160 suara mendudukkan Sahlan Syukur dengan 17.491 suara.
4. PDIP, Lesty Putri Utami meraih 17.455 suara.
5. PDIP, Nurul Ikhwanmeraih 7.733 suara.
6. Partai Golkar 60.791 suara mendudukkan H. Toni Eka Candra 24.159 suara.
7. Partai NasDem 43.357 suara mendudukkan Wahrul Fauzi Silalahi 11.549 suara.
8. PKS 59.348 suara mendudukkan H. Antoni Imam 20.617 suara.
9. PAN 42.853 suara mendudukan Ahmad Fitoni 13.501 suara.
10. Partai Demokrat 37.556 suara mendudukan Raden Muhammad Ismail 13.554 suara. (**)
Komentar